PEMERINTAH
KABUPATEN KUDUS
DINAS
KESEHATAN
Jl.
Diponegoro Nomor 15 ' 438152 Fax. (0291) 438152
|
Kudus, 12 Desember 2012
Nomor
|
:
|
Kepada
|
||
Sifat
|
: Biasa
|
|||
Lampiran
|
: 1
(satu) Bendel
|
Yth.
|
Kepala UPT Puskesmas
|
|
Perihal
|
: Laporan
PAMSIMAS Komponen B Kab. Kudus
|
Kabupaten Kudus
Di
KUDUS
|
Dalam rangka berakhirnya
pelaksanaan kegiatan program PAMSIMAS komponen B Dinas Kesehatan Kabupaten
Kudus tahun 2012 maka dengan ini mohon laporan perkembangan program untuk
alokasi tahun mulai 2008 s.d 2012 dari kegiatan
tersebut.
Adapun jenis laporan yang
segera dikirim adalah sebagai berikut:
1. Laporan capaian KPI (key performance indicator) per desa
mulai 2008 s.d 2012.
2. Laporan Monitaring hygiene dan sanitasi
di sekolah tahun 2008 s.d 2012.
Setiap laporan yang dikirim mohon di
tanda tangani oleh kepala Puskesmas dalam bentuk hard copy dan soft copy, untuk
soft copy formulir laporan akan di titipkan ke dalam website, yang memerlukannya
silahkan konfirmasi ke seksi Penyehatan Lingkungan.
Demikian untuk
menjadikan maklum atas perhatiannya di
sampaikan terima kasih.
KEPALA DINAS KESEHATAN
|
|||
|
Berdasarkan surat Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kudus perihal laporan PAMSIMAS komponen B Tahun 2008-2012 kinerja program Penyehatan Lingkungan Tahun 2012 maka dengan ini atas titipan soft copy file format tersebut dapat di unduh dengan klik dibawah ini............. unduh format dan UNDUH FOR 4SHARED
Tidak ada komentar:
Posting Komentar